Sun May 19, 2013 11:08 pm (PDT) . Posted by:
"Palansa" saifalah_2005
Terima kasih kang, yg jarang saya lakukan adalah nomor 1.
2013/5/19 Okto Sriyono <okto.sriyono@ gmail.com>
> **
>
>
> Masa iya anak EFTUI takut sama stress? Sudah biasa sks dan fotokopi selama
> 5-7.5 tahun, harus nya tahan banting.
> On May 18, 2013 3:19 AM, "Dwika Sudrajat" <dwikasudrajat@ yahoo.com> wrote:
>
>> **
>>
>>
>> Hidup ini sangatlah singkat, aturlah waktu Anda dengan efektif.
>> Langkah dibawah akan sangat membantu anda mengatasi sebagian besar stress
>> di pagi hari dan …. kelak Anda akan lebih banyak mengucapkan syukur.
>> I Deliver Happiness
>> Dwika
>>
>>
>>
>> Kurangi Stress di Pagi Hari dengan 10 Langkah Sederhana
>> *by* admin www.akuinginsukses. com
>> [image: stress terburu-buru]
>> *Foto oleh igelhase <http://www.flickr. com/photos/ lena_b/442351858 />*
>> Jika kita gagal mengatur waktu, pagi hari dapat menjadi bagian yang
>> paling stress<http://www.akuingin sukses.com/ 7-cara-mengurang i-stress- hari-ini/> dari
>> seharian waktu yang kita jalani. Banyak dari kita sering terburu-buru di
>> pagi hari dalam persiapan berangkat kerja atau sekolah. Sebetulnya tidak
>> harus seperti ini. Dengan sedikit pengelolaan waktu yang baik, hal ini bisa
>> dihindari.
>> Berikut adalah 10 langkah untuk mengurangi tingkat stress anda di pagi
>> hari :
>> *1. Buatlah persiapan di malam hari secara rutin.*
>> Siapkan pakaian yang hendak anda pakai di esok hari, jangan menaruh kunci
>> motor/mobil sembarangan – taruhlah di tempat khusus, rencanakan sarapan
>> pagi anda dengan menu yang bergizi, dsb. Tindakan-tindakan sederhana ini
>> saya pikir tidak akan memakan waktu anda lebih dari ½ jam setiap malamnya
>> dan ini saya yakin akan mengurangi sebagian besar kepeningan anda setiap
>> pagi.
>> *2. Rencanakan apa yang akan anda lakukan.*
>> Setiap malam, tulislah agenda-agenda penting esok hari yang harus anda
>> lakukan seharian penuh. Ketika anda menulis, jauhkan perasaankhawatir< ;http://www.akuingin sukses.com/ bagaimana- mengatasi- kekhawatiran- di-tengah- krisis-ekonomi/> yang
>> menghantui pikiran anda : bagaimana kalau ini, bagaimana kalau itu.
>> Tuliskan saja rencana-rencana anda dan pukul berapa anda akan melakukannya.
>> *3. Hilangkan segera hal-hal menjengkelkan yang sudah anda ketahui.*
>> Jika alarm jam anda mengeluarkan suara yang mengerikan, pisau cukur
>> elektrik anda sering melukai kulit, mobil/motor anda sulit distarter di
>> pagi hari … segera perbaiki dan hilangkan faktor-faktor penyebab stress<http://www.akuingin sukses.com/ 17-tips-mengatas i-stress- dalam-hidup- dan-di-tempat- kerja/> ini
>> dari kehidupan<http://www.akuingin sukses.com/ 10-hukum- kehidupan- paling-populer/> anda.
>> Jika anda telah mengetahui hal-hal tersebut sering menjengkelkan anda,
>> tidak ada alasan bagi anda untuk menunda-nunda memperbaiki masalah tersebut.
>> *4. Istirahat yang baik di malam hari.*
>> Pastikan anda cukup tidur setiap malamnya. Tentukan jam berapa anda akan
>> mulai masuk ke kamar tidur anda. Jumlah waktu tidur yang disarankan untuk
>> orang dewasa adalah 7 jam sehari. Jika memungkinkan aturlah suhu kamar
>> tidur anda, jangan sampai anda tidur dalam keadaan kedinginan atau
>> kepanasan. Suhu kamar yang baik adalah antara 18 – 25 derajat celcius.
>> Jika anda meminum kopi, aturlah waktu minum kopi anda. Jangan sampai anda
>> terlalu sore mengkonsumsinya, sehingga anda akan kesulitan tidur di malam
>> hari. Efek kafein dari kopi bekerja setelah 5-6 jam anda mengkonsumsinya.
>> *5. Bangunlah ½ jam lebih awal.*
>> Waktu ½ jam dapat membuat perbedaan yang mencolok antara anda menjalani
>> pagi hari dengan tenang atau terburu-buru. Selama anda memiliki waktu
>> istirahat yang cukup, bangun ½ jam lebih awal bukanlah hal yang sulit dan
>> anda akan terbiasa dalam beberapa hari ke depan. Gunakan waktu ½ jam ini
>> untuk melemaskan otot-otot anda, mandi air hangat, sarapan pagi dengan
>> tenang dan melakukan hal-hal lain di luar dugaan.
>> *6. Minumlah segelas air putih setelah bangun tidur.*
>> Tubuh kita tersusun dari 60 – 70% cairan. Jadi air adalah komponen yang
>> sangat penting dan anda tidak boleh sampai terkena dehidrasi (kekurangan
>> cairan). Jika anda kekurangan cairan maka darah anda akan mengental dan hal
>> ini mengakibatkan jantung anda memompa darah 2 x lebih keras. Efeknya anda
>> dapat terkena kelelahan baik mental maupun fisik.
>> Ketika anda tidur panjang di malam hari, tubuh anda akan kekurangan
>> cairan, sehingga penting sekali ketika anda bangun, anda langsung meminum
>> banyak air putih.
>> *7. Lakukan pelemasan otot-otot anda selama 5-10 menit di pagi hari.*
>> Apakah anda merasa sedikit terhuyung-huyung/ pening ketika anda bangun?
>> Jangan takut, ini adalah hal yang normal. Yang harus anda lakukan adalah
>> membantu melancarkan aliran darah anda, sebagai transisi dari keadaan tubuh
>> yang kaku setelah anda tidur.
>> Lakukan pelemasan-pelemasan seperti menarik kedua tangan anda keatas
>> kemudian menggerakkannya kekiri dan kekanan, menarik lutut anda, berjinjit,
>> dsb. (saya yakin anda mengetahui gerakan-gerakan dasar senam pagi). Anda
>> juga dapat melakukan sit-up atau push-up jika menginginkan.
>> *8. Dengarkan musik dan mandilah air hangat.*
>> Musik dapat mempengaruhi pikiran secara positif<http://www.akuingin sukses.com/ kekuatan- berpikir- positif/>,
>> sehingga akan memotivasi anda. Pilihlah lagu-lagu yang membuat anda merasa
>> ceria dan bersemangat sambil anda melakukan aktivitas di pagi hari.
>> Sementara mandi air hangat adalah sebuah pengalaman yang dapat membuat
>> anda merasa tenang di pagi hari dan membuat badan anda menjadi enteng.
>> *9. Rapihkan tempat tinggal anda.*
>> Aturlah penempatan-penempat an barang dalam rumah anda sedemikian rupa
>> sehingga anda mengetahui persis dimana letak barang-barang milik anda.
>> Taruhlah kembali pada tempatnya barang-barang yang sudah anda gunakan.
>> Sehingga jika anda hendak menggunakannya, anda tidak perlu mencari
>> kesana-kemari yang dapat membuat anda menjadi stress.
>> *10. Bagi anda yang mengendarai mobil/motor, jangan pulang ke rumah
>> dengan kondisi bensin yang hampir kosong.*
>> Mengisi bensin setelah anda selesai beraktivitas bukanlah hal yang sulit
>> bukan? Tetapi mengapa banyak orang menunda melakukannya? Mungkin karena
>> alasan ingin segera sampai di rumah atau kondisi tubuh anda yang sudah
>> sangat lelah sehingga malas<http://www.akuingin sukses.com/ 16-cara-ampuh- mengatasi- rasa-malas/> mampir
>> ke pompa bensin.
>> Dengan kesibukan di pagi hari ditambah anda harus mampir terlebih dahulu
>> ke pompa bensin, anda dapat terlambat memulai aktivitas anda, dan tentu
>> saja hal ini bukan awal yang baik.
>> Selalu periksa tingkat kekosongan bensin anda saat perjalanan pulang dan
>> isilah bensin anda segera, jangan menunda.
>> Hidup ini sangatlah singkat, aturlah waktu anda dengan efektif. Mungkin
>> akan ada beberapa pengecualian, namun kesepuluh langkah diatas akan sangat
>> membantu anda mengatasi sebagian besar stress di pagi hari dan …. kelak
>> anda akan lebih banyak mengucapkan syukur.
>>
>>
>
--
FALAH
2013/5/19 Okto Sriyono <okto.sriyono@ gmail.com>
> **
>
>
> Masa iya anak EFTUI takut sama stress? Sudah biasa sks dan fotokopi selama
> 5-7.5 tahun, harus nya tahan banting.
> On May 18, 2013 3:19 AM, "Dwika Sudrajat" <dwikasudrajat@ yahoo.com> wrote:
>
>> **
>>
>>
>> Hidup ini sangatlah singkat, aturlah waktu Anda dengan efektif.
>> Langkah dibawah akan sangat membantu anda mengatasi sebagian besar stress
>> di pagi hari dan …. kelak Anda akan lebih banyak mengucapkan syukur.
>> I Deliver Happiness
>> Dwika
>>
>>
>>
>> Kurangi Stress di Pagi Hari dengan 10 Langkah Sederhana
>> *by* admin www.akuinginsukses. com
>> [image: stress terburu-buru]
>> *Foto oleh igelhase <http://www.flickr. com/photos/ lena_b/442351858 />*
>> Jika kita gagal mengatur waktu, pagi hari dapat menjadi bagian yang
>> paling stress<http://www.akuingin sukses.com/ 7-cara-mengurang i-stress- hari-ini/> dari
>> seharian waktu yang kita jalani. Banyak dari kita sering terburu-buru di
>> pagi hari dalam persiapan berangkat kerja atau sekolah. Sebetulnya tidak
>> harus seperti ini. Dengan sedikit pengelolaan waktu yang baik, hal ini bisa
>> dihindari.
>> Berikut adalah 10 langkah untuk mengurangi tingkat stress anda di pagi
>> hari :
>> *1. Buatlah persiapan di malam hari secara rutin.*
>> Siapkan pakaian yang hendak anda pakai di esok hari, jangan menaruh kunci
>> motor/mobil sembarangan – taruhlah di tempat khusus, rencanakan sarapan
>> pagi anda dengan menu yang bergizi, dsb. Tindakan-tindakan sederhana ini
>> saya pikir tidak akan memakan waktu anda lebih dari ½ jam setiap malamnya
>> dan ini saya yakin akan mengurangi sebagian besar kepeningan anda setiap
>> pagi.
>> *2. Rencanakan apa yang akan anda lakukan.*
>> Setiap malam, tulislah agenda-agenda penting esok hari yang harus anda
>> lakukan seharian penuh. Ketika anda menulis, jauhkan perasaankhawatir< ;http://www.akuingin sukses.com/ bagaimana- mengatasi- kekhawatiran- di-tengah- krisis-ekonomi/> yang
>> menghantui pikiran anda : bagaimana kalau ini, bagaimana kalau itu.
>> Tuliskan saja rencana-rencana anda dan pukul berapa anda akan melakukannya.
>> *3. Hilangkan segera hal-hal menjengkelkan yang sudah anda ketahui.*
>> Jika alarm jam anda mengeluarkan suara yang mengerikan, pisau cukur
>> elektrik anda sering melukai kulit, mobil/motor anda sulit distarter di
>> pagi hari … segera perbaiki dan hilangkan faktor-faktor penyebab stress<http://www.akuingin sukses.com/ 17-tips-mengatas i-stress- dalam-hidup- dan-di-tempat- kerja/> ini
>> dari kehidupan<http://www.akuingin sukses.com/ 10-hukum- kehidupan- paling-populer/> anda.
>> Jika anda telah mengetahui hal-hal tersebut sering menjengkelkan anda,
>> tidak ada alasan bagi anda untuk menunda-nunda memperbaiki masalah tersebut.
>> *4. Istirahat yang baik di malam hari.*
>> Pastikan anda cukup tidur setiap malamnya. Tentukan jam berapa anda akan
>> mulai masuk ke kamar tidur anda. Jumlah waktu tidur yang disarankan untuk
>> orang dewasa adalah 7 jam sehari. Jika memungkinkan aturlah suhu kamar
>> tidur anda, jangan sampai anda tidur dalam keadaan kedinginan atau
>> kepanasan. Suhu kamar yang baik adalah antara 18 – 25 derajat celcius.
>> Jika anda meminum kopi, aturlah waktu minum kopi anda. Jangan sampai anda
>> terlalu sore mengkonsumsinya, sehingga anda akan kesulitan tidur di malam
>> hari. Efek kafein dari kopi bekerja setelah 5-6 jam anda mengkonsumsinya.
>> *5. Bangunlah ½ jam lebih awal.*
>> Waktu ½ jam dapat membuat perbedaan yang mencolok antara anda menjalani
>> pagi hari dengan tenang atau terburu-buru. Selama anda memiliki waktu
>> istirahat yang cukup, bangun ½ jam lebih awal bukanlah hal yang sulit dan
>> anda akan terbiasa dalam beberapa hari ke depan. Gunakan waktu ½ jam ini
>> untuk melemaskan otot-otot anda, mandi air hangat, sarapan pagi dengan
>> tenang dan melakukan hal-hal lain di luar dugaan.
>> *6. Minumlah segelas air putih setelah bangun tidur.*
>> Tubuh kita tersusun dari 60 – 70% cairan. Jadi air adalah komponen yang
>> sangat penting dan anda tidak boleh sampai terkena dehidrasi (kekurangan
>> cairan). Jika anda kekurangan cairan maka darah anda akan mengental dan hal
>> ini mengakibatkan jantung anda memompa darah 2 x lebih keras. Efeknya anda
>> dapat terkena kelelahan baik mental maupun fisik.
>> Ketika anda tidur panjang di malam hari, tubuh anda akan kekurangan
>> cairan, sehingga penting sekali ketika anda bangun, anda langsung meminum
>> banyak air putih.
>> *7. Lakukan pelemasan otot-otot anda selama 5-10 menit di pagi hari.*
>> Apakah anda merasa sedikit terhuyung-huyung/ pening ketika anda bangun?
>> Jangan takut, ini adalah hal yang normal. Yang harus anda lakukan adalah
>> membantu melancarkan aliran darah anda, sebagai transisi dari keadaan tubuh
>> yang kaku setelah anda tidur.
>> Lakukan pelemasan-pelemasan seperti menarik kedua tangan anda keatas
>> kemudian menggerakkannya kekiri dan kekanan, menarik lutut anda, berjinjit,
>> dsb. (saya yakin anda mengetahui gerakan-gerakan dasar senam pagi). Anda
>> juga dapat melakukan sit-up atau push-up jika menginginkan.
>> *8. Dengarkan musik dan mandilah air hangat.*
>> Musik dapat mempengaruhi pikiran secara positif<http://www.akuingin sukses.com/ kekuatan- berpikir- positif/>,
>> sehingga akan memotivasi anda. Pilihlah lagu-lagu yang membuat anda merasa
>> ceria dan bersemangat sambil anda melakukan aktivitas di pagi hari.
>> Sementara mandi air hangat adalah sebuah pengalaman yang dapat membuat
>> anda merasa tenang di pagi hari dan membuat badan anda menjadi enteng.
>> *9. Rapihkan tempat tinggal anda.*
>> Aturlah penempatan-penempat an barang dalam rumah anda sedemikian rupa
>> sehingga anda mengetahui persis dimana letak barang-barang milik anda.
>> Taruhlah kembali pada tempatnya barang-barang yang sudah anda gunakan.
>> Sehingga jika anda hendak menggunakannya, anda tidak perlu mencari
>> kesana-kemari yang dapat membuat anda menjadi stress.
>> *10. Bagi anda yang mengendarai mobil/motor, jangan pulang ke rumah
>> dengan kondisi bensin yang hampir kosong.*
>> Mengisi bensin setelah anda selesai beraktivitas bukanlah hal yang sulit
>> bukan? Tetapi mengapa banyak orang menunda melakukannya? Mungkin karena
>> alasan ingin segera sampai di rumah atau kondisi tubuh anda yang sudah
>> sangat lelah sehingga malas<http://www.akuingin sukses.com/ 16-cara-ampuh- mengatasi- rasa-malas/> mampir
>> ke pompa bensin.
>> Dengan kesibukan di pagi hari ditambah anda harus mampir terlebih dahulu
>> ke pompa bensin, anda dapat terlambat memulai aktivitas anda, dan tentu
>> saja hal ini bukan awal yang baik.
>> Selalu periksa tingkat kekosongan bensin anda saat perjalanan pulang dan
>> isilah bensin anda segera, jangan menunda.
>> Hidup ini sangatlah singkat, aturlah waktu anda dengan efektif. Mungkin
>> akan ada beberapa pengecualian, namun kesepuluh langkah diatas akan sangat
>> membantu anda mengatasi sebagian besar stress di pagi hari dan …. kelak
>> anda akan lebih banyak mengucapkan syukur.
>>
>>
>
--
FALAH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar