Film 3D atau juga biasa disebut S3D (stereoscopic 3D) adalah film dimana dengan memberikan ilusi persepsi kedalaman ke otak kita sehingga otak akan melihat objek 2 dimensi menjadi 3 dimensi karena ilusi tersebut. Hal ini terjadi dengan cara memberikan gambar yang berbeda antara mata kanan dan kiri.
Gambar diatas menunjukkan dimana karena kita memiliki 2 mata (kiri dan kanan) dengan posisi yang berbeda / berjarak, maka mata kanan dan mata kiri akan melihat suatu image yang berbeda dimana secara otomatis akan diterjemahkan oleh otak kita dalam bentuk 3 dimensi dan menjadikan kita mempunyai persepsi tentang jarak (depth) tentang benda tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar